Sabtu, 22 November 2025

Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Mengunjungi Properti

Setelah menentukan rumah, langkah selanjutnya adalah melakukan survey atau kunjungan properti. Sebelum sampai pada tahap itu, ada baiknya kamu pahami beberapa hal berikut:

  • Cek reputasi agen properti
  • Cek kualitas bangunan dan fasilitas rumah
  • Cek lokasi dan lingkungan rumah
  • Bertanya terkait legalitas tanah, sertifikat bangunan, dan metode pembayaran

Dengan ribuan listing properti terpercaya dan fitur pencarian berbasis teknologi AI, nikmati proses mencari rumah dengan cara yang praktis dan mudah. Tunggu apa lagi? Segera temukan rumah impianmu di Pinhome sekarang! (nad)

Komentar

Terpopuler