Harga Emas Antam Hari Ini 15 Agustus 2025, Berikut Info Selengkapnya
Dani Agus
Jumat, 15 Agustus 2025 11:18:00
Murianews, Kudus – Harga emas batangan cetakan PT Aneka Tambang Tbk atau emas Antam kembali menujukkan pergeseran harga, Jumat (15/8/2025). Pergeseran tersebut terdapat di butik Logam Mulia maupun Pegadaian.
Dilansir dari laman resmi Logam Mulia, harga emas Antam hari ini, Jumat (15/8/2025), sebesar Rp 1.909.000 per gram. Sedangkan emas Antam ukuran 0,5 gram hari ini dibanderol Rp 1.004.500.
Sementara itu, Antam di Pegadaian per hari ini, Jumat (15/8/2025), dibanderol dengan harga Rp 1.053.000 untuk ukuran 0,5 gram. Sedangkan harga emas Antam 1 gram di Pegadaian sebesar Rp 2.001.000.
Baik Logam Mulia ataupun Pegadaian sama-sama menjual Antam mulai dari ukuran berat 0,5 gram hingga 1.000 gram.
Berikut daftar harganya pada Jumat (15/8/2025):




